Kamis, 22 Oktober 2009

Resep Masakan Indonesia - Ayam Kenyal


AYAM KENYAL
Bahan:
  • 150 garam daging ayam cincang
  • 15o gram tepung tapioka + 100mililiter air,aduk
  • 4 siung bawang putih cincang
  • 1 sdm kecap asin
  • Garam,lada dan penyedap secukupnya
  • 500 ml air
  • 1 butir telur kocok + lada,garam
  • 4 sdm minyak goreng
Cara membuat:
  • Tumis bawang putihlalu masukkan daging ayam aduk-aduk
  • Masukkan lada,garam dan 500 ml air
  • Setelah mendidih,masukkan tepung yang sudah dicairkan
  • Aduk-aduk hingga tercampur dan mengental
  • Masak terus selam 5 menit,lalu tuangkan kedalam mangkok
  • Diamkan sampai dingin(bisa juga ditaruh dilemari es)
  • Ambil sesendok demi sesendok masukkan kekocokan telur
  • Gorenglah diteflon dengan minyak goreng secukupnya
  • Siap di hidangkan dengan sambal.

Label: , ,

0 Komentar:

Posting Komentar

Berlangganan Posting Komentar [Atom]

<< Beranda